Sunan Prawoto adalah Raja Ke Empat dalam sejarah Kasultanan Demak, yang memerintah pada tahun 1546 – 1549 Masehi. Namun beliau cenderung lebih sebagai ahli agama daripada seorang ahli politik. Menurut sejarah, sepeninggal Raden Trenggan, Raden Mukmin selaku putra tertua naik tahta menjadi Sultan di Kerajaan Demak. Raden Mukmin memindahkan pusat pemerintahan dari kota Bintoro menuju bukit Prawoto. Lokasinya saat ini adalah desa Prawoto, Kecamatan Sukolilo (dengan jarak tempuh 38 km atau 57 menit). Oleh karena itu, Raden Mukmin pun terkenal dengan sebutan Sunan Prawoto.
- Jenis Atraksi sesuai konsep halal : Kirab budaya (Kirab lurup dan ikan lengkur) diadakan setiap tahun tanggal 16 Rajab (malam 17 Rajab)
- Aktivitas yang bisa dilakukan tamu / Wisatawan : Pengajian Umum setiap malam tanggal 17 Rajab Tahlilan, Dzikir , Sholawatan dan Doa bersama
CP : 0858-6663-9394
- Jenis Atraksi sesuai konsep halal : Kirab budaya (Kirab lurup dan ikan lengkur) diadakan setiap tahun tanggal 16 Rajab (malam 17 Rajab)
- Aktivitas yang bisa dilakukan tamu / Wisatawan : Pengajian Umum setiap malam tanggal 17 Rajab Tahlilan, Dzikir , Sholawatan dan Doa bersama
CP : 0858-6663-9394